Friday, August 06, 2010

Masalah umum koneksi dengan Wireless di Laptop

Masalah-masalah yang umum dihadapi dalam melakukan koneksi via wireless di Laptop antara lain switch on/off wireless adapter, ada 2 manager wireless, menggunakan IP Static (padahal AP menerapkan IP Dynamic, kerusakan pada wireless adapter, pilihan AP yang sinyalnya lemah.
Sebagai contoh adalah saat mengatasi masalah koneksi wireless di Compaq Presario CQ45. Koneksi wireless tampaknya sukses, namun tidak bisa ke Internet. Ketika mouse diarahkan ke ikon wireless, tampak pesan :
"Currently connected to:
BATANHQ_6 4(BATANHQ_6)
Access: Local only"

Setelah dicek dengan perintah baris ipconfig/all, tampak bahwa IP yang ada adalah 192.168.1.*. padahal AP menggunakan IP 172.16.1.x . Setelah

No comments:

Post a Comment