Wednesday, February 25, 2015

Jalan Alternatif dari Semarang ke Sragen

Saat saya pulang ke Kediri, saya mencoba rute baru dan juga jalan tol baru. Jalan tol dari Semarang ke Solo, saat ini sudah sampai Bawen. kalau saya hitung dengan odometer, jarak tolnya sepanjang 40 km. Meskipun di pintu keluar Bawen tertulis KM 35. Ini sangat membantu mengatasi keramaian jalan-jalan di Ungaran.

Jika biasanya selepas Bawen, saya harus melewati Salatiga, Boyolali, Surakarta lalu Sragen. Maka kali ini saya mengambil potong kompas di Salatiga langsung ke Sragen. Saya melalui Jalan Raya Suruh - Jalan Karanggede Gemolong - Jalan Gemolong Sragen.Kemudian lanjut Mantingan - Ngawi - Caruban - Nganjuk - Gringging - Kediri (Rute N15)

Monday, February 16, 2015

Arti Informasi dari Perintah Baris Top di Linux

Jika anda menjalankan perintah baris (CLI) top di linux, maka akan ditampilkan informasi sbb :

[root@webmail ~]# top
top - 14:10:49 up 5 days,  5:26,  2 users,  load average: 0.23, 0.75, 1.59
Tasks: 551 total,   1 running, 550 sleeping,   0 stopped,   0 zombie
Cpu(s):  0.8%us,  0.2%sy,  0.0%ni, 99.0%id,  0.0%wa,  0.0%hi,  0.0%si,  0.0%st
Mem:  16622144k total,  9794444k used,  6827700k free,   510748k buffers
Swap:  7274456k total,        0k used,  7274456k free,  6191976k cached


Khusus untuk :
Cpu(s):  0.8%us,  0.2%sy,  0.0%ni, 99.0%id,  0.0%wa,  0.0%hi,  0.0%si,  0.0%st

artinya adalah sbb :
us: user cpu time (or) % CPU time spent in user space
sy: system cpu time (or) % CPU time spent in kernel space
ni: user nice cpu time (or) % CPU time spent on low priority processes
id: idle cpu time (or) % CPU time spent idle
wa: io wait cpu time (or) % CPU time spent in wait (on disk)
hi: hardware irq (or) % CPU time spent servicing/handling hardware interrupts
si: software irq (or) % CPU time spent servicing/handling software interrupts
st: steal time - - % CPU time in involuntary wait by virtual cpu while hypervisor is servicing another processor (or) % CPU time stolen from a virtual machine

Thursday, February 12, 2015

Spesifikasi Webmail Server

Dengan perintah baris "more /proc/cpuinfo" didapet data sbb :
processor       : 7
vendor_id       : GenuineIntel
cpu family      : 6
model           : 23
model name      : Intel(R) Xeon(R) CPU           E5405  @ 2.00GHz
stepping        : 10
cpu MHz         : 1995.058
cache size      : 6144 KB
physical id     : 1
siblings        : 4
core id         : 3
cpu cores       : 4
apicid          : 7
fdiv_bug        : no
hlt_bug         : no
f00f_bug        : no
coma_bug        : no
fpu             : yes
fpu_exception   : yes
cpuid level     : 13
wp              : yes
flags           : fpu vme de pse tsc msr pae mce cx8 apic sep mtrr pge mca cmov pat pse36 clflush dts acpi mmx fxsr sse sse2 s
s ht tm pbe nx lm constant_tsc pni tm2 ssse3 lahf_lm
bogomips        : 3990.03


Prosesor  Intel(R) Xeon(R) CPU E5405 @ 2.00GHz dikeluarkan pada kuartal ke 4 tahun 2007. Namun Server diinstalasi pada tahun 2008. Sehingga saat ini sudah berusia 7 tahun. Mustinya masih bisa bertahan 3 tahun lagi.

Thursday, February 05, 2015

Perubahan di Perpres Nomor 4 Tahun 2015


PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 4 TAHUN 2015
TENTANG
PERUBAHAN KEEMPAT ATAS PERATURAN PRESIDEN NOMOR 54 TAHUN 2010 TENTANG PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH

1. Ketentuan angka 4 dan angka 9 Pasal 1 diubah, sehingga Pasal 1 berbunyi sebagai berikut:(lihat halaman 3)

2. Ketentuan ayat (2) huruf h angka 1) Pasal 17 diubah dan Penjelasan ayat (1a) diubah, sehingga Pasal 17 berbunyi sebagai berikut: (lihat halaman 10)

3. Ketentuan ayat (1) huruf l Pasal 19 diubah dan di antara ayat (2) dan ayat (3) disisipkan 1 (satu) ayat yakni ayat (2a), sehingga Pasal 19 berbunyi sebagai berikut: (lihat halaman 15)

4. Ketentuan ayat (1a) Pasal 25 diubah sehingga Pasal 25 berbunyi sebagai berikut: (lihat halaman 19)

Sunday, February 01, 2015

Cara Aktifkan GPS di Advan S5E Pro

Bagi agan-agan yang mempunyai Android device dengan chipset MTK (MTK65xx dan yang lainnya) pasti merasa proses Lock GPS-nya lama dan susah untuk mengunci. Ada cara mudah untuk memperbaikinya:
  1. Ketik di keypad *#*#3646633#*#*
  2. Atau dengan menginstall Mobileuncle Tools gratis dari Play Store
  3. Setelah terinstalasi dengan sempurna, pilih "Engineer Mode" lalu pilih "Engineer Mode (MTK)"
  4. Pilih tab “Location” kemudian pilih “Location Based Service” 
  5. Pilih tab "EPO", centang "Enable EPO" kemudian “EPO IDLE” akan berubah menjadi “EPO DOWNLOADING” untuk mendownload sebuah file (sebaiknya menggunakan koneksi Wifi) (langkah ini tidak saya lakukan)
  6. Tunggu beberapa menit dan “EPO DOWNLOADING” akan kembali menjadi "EPO IDLE" (langkah ini tidak saya lakukan)
  7. Tekan tombol Back kemudian pilih "YGPS", sekarang perangkat sedang melakukan deteksi keberadaan Satellites GPS. Tunggu sampai dapat minimal 6 satelit yang berwarna hijau.
  8. GPS siap di tes dengan membuka Google Maps atau aplikasi yang lain.
Sumber :