Jika ingin sebuah email di-forward secara otomatis ke pengguna-pengguna lain, bisa di atur di file .forward di home pemilik email yang mau di forward. Misal email frp@xxxxxx.go.id akan di forward ke asep, wahyono, l_shalahuddin, radiwan, nng dan frp, maka sintaknya adalah sbb :
[root@webmail frp]# more .forward
#muji@xxxxxx.go.id
#nasrudin@xxxxxx.go.id
#sahar@xxxxxx.go.id
#hanief_arief@xxxxxx.go.id
#nuri@xxxxxx.go.id
#wadin@xxxxxx.go.id
#yetti@xxxxxx.go.id
asep@xxxxxx.go.id
wahyono@xxxxxx.go.id
#tina@xxxxxx.go.id
#arie@xxxxxx.go.id
l_shalahuddin@xxxxxx.go.id
radiwan@xxxxxx.go.id
nng@xxxxxx.go.id
#liatea@xxxxxx.go.id
frp@xxxxxx.go.id
Tanda # menunjukkan ybs sudah tidak menerima forward-an lagi.
Tadinya dikirain buatnya di webmin-nya Web Mail. Di Webmin kelihatannya ada menu sbb :
Servers --> Postfix Mail Server --> Mail Aliases
atau
Servers --> QMail Mail Server --> Mail Aliases
Hasil perubahan ini disimpan di file /etc/aliases.Ternyata membuat alias bukan disini. Tapi di file .forward
Lihat file dengan awalan titik (hidden)
[root@webmail frp]# ls -a -l
total 64
drwx------ 4 frp frp 4096 Sep 9 2014 .
drwxr-xr-x 496 root root 20480 Mar 11 12:26 ..
-rw-r--r-- 1 frp frp 24 Dec 11 2007 .bash_logout
-rw-r--r-- 1 frp frp 191 Dec 11 2007 .bash_profile
-rw-r--r-- 1 frp frp 124 Dec 11 2007 .bashrc
-rw-r--r-- 1 root root 427 Sep 9 2014 .forward
-rw-r--r-- 1 frp frp 120 Dec 11 2007 .gtkrc
-rw------- 1 frp frp 11 May 13 2011 .last_login_imap
-rw------- 1 frp frp 25 Mar 11 14:21 .last_login_imap_tanggal
-rw------- 1 frp frp 11 Mar 11 14:21 .last_login_imap_unixtime
drwx------ 3 frp frp 4096 Dec 11 2007 mail
drwx------ 16 frp frp 4096 Mar 11 13:18 Maildir
No comments:
Post a Comment